Senja Malino : Eksistensi Manusia terhadap Alam

Buku, senja dan kopi adalah kombinasi terbaik yang bisa saya dapatkan sore ini. Di tengah dinginnya suasana lingkungan sekitar yang menembus sampai ke kulit. Dari suatu sudut di Malino, saya bersepi duduk menikmati nuansa alam sekitar. Awan tampak membentuk kelompok-kelompok kecil di langit sore layaknya kumpulan kapas yang lembut, seakan-akan berusaha untuk merias matahari sore ini agar menjadi lebih indah. Biarpun di bukit, namun senja … Continue reading Senja Malino : Eksistensi Manusia terhadap Alam

Freshgraduate : Bekerja Tidak Sesuai Bidang Keilmuan ?

Bekerja sesuai dengan bidang ilmu kita adalah impian sebagian besar mahasiswa yang baru saja lulus. Apalagi jika bisa bekerja di perusahaan yang prestisius dan bergaji tinggi. Pasti senang sekali rasanya. Akan tetapi, kenyataan ternyata tidak selalu seperti yang kita inginkan. Kadangkala kita telah berusaha mencoba namun belum berhasil untuk mencapainya. Hal inilah akhirnya membuat kita untuk mencoba alternatif  lain seperti mencoba melamar ke semua jenis … Continue reading Freshgraduate : Bekerja Tidak Sesuai Bidang Keilmuan ?

Magang di Perusahaan Pelayaran

Sudah hampir sebulan saya melakukan magang di salah satu perusahaan pelayaran swasta di Indonesia. Testimoninya ? Cukup menyenangkan karena saya akhirnya bisa memulai fase hidup baru sebagai manusia kantoran. Bangun di pagi hari, mandi, menikmati sarapan sampai akhirnya berangkat menuju kantor. Sebuah rutinitas yang sudah saya bayangkan setelah menyelesaikan perkuliahan. Kegiatan magang yang saya lakukan merupakan bagian dari program yang dirancang untuk mempersiapkan calon karyawan … Continue reading Magang di Perusahaan Pelayaran